konfigurasi webmin on debian server

Assalamualaikum wr.wb

Image result for webmin logo


1.Pendahuluan
   a.Pengertian

  Webmin adalah antarmuka berbasis web untuk administrasi sistem untuk Unix.
Menggunakan browser web yang modern, Anda dapat mengatur account pengguna, setup Apache, DNS, file sharing, dan banyak lagi. Webmin menghilangkan kebutuhan untuk secara manual mengedit file konfigurasi Unix seperti / etc / passwd, dan memungkinkan anda untuk mengelola sistem dari konsol jarak jauh.jadi selain mengunakan remote access secara cli yaitu telnet dan ssh ternyata juga dapat dipantau melalui web dan digunakan dan diatur admin melalui web browser

b.latar belakang

    Menginstal Webmin untuk mempermudah mengelola Server

c.maksud dan tujuan

   agar kita dapat memantau keadaan server dari jauh dan memungkinkan untuk mengelola sistem dari konsol jarak jauh.

d.alat dan bahan
-server
-laptop
-akses internet

e.jangka waktu
  
3-5 menit

f.tahap pelaksanaan

1.Download dahulu File Webmin di http://www.webmin.com
2.Upload File ke Server dengan perintah :

#scp nama  file bengbeng@192.168.40.2:

3.Kita lihat file-nya di Server dengan perintah #ls


 4.Jika telah selesai mengupload webmin.deb tadi silahkan instal dependensinya terlebih dahulu



5.Jika sudah selesai kalian bisa langsung install webmin.deb tadi
#dpkg -i nama filenya



6.Jika sudah terinstall dan dapat diakses malalui domain atau ip server dengan layanan https dan mengakses port 10000 contoh https://bengbeng.com:10000 atau https://192.168.40.2:10000 , lalu anda dapat login dengan mengunakan username root dan password server untuk mengelola server secara gui dan memantau keadaan servernya ,





HASIL YANG DIDAPATKAN

    Bisa menginstal Webmin dengan benar
 
TEMUAN PERMASALAHAN

     Bacalah berulang-ulang dan carilah referensi yang banyak agar tahu perbedaannya

KESIMPULAN YANG DIDAPATKAN

    Dengan Webmin kita dapat mengelola Server dan keadaan server secara GUI

REFERENSI DAN DAFTAR PUSTAKA
  
   - E book Konfigurasi Debian Server ver BLC TELKOM
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar